PENERAPAN HYPNOBREASTFEEDING TERHADAP KECEMASAN PADA IBU POSTPARTUM BLUES

Vera Fitriana, Dita Susan Meilina

Abstract


ABSTRAK

          Kejadian postpartum blues terus meningkat setiap tahunnya, Hal ini disebabkan karena hormonal yang drastis pasca melahirkan, mempengaruhi zat-zat kimia di otak yang mengatur mood, sehingga perasaan ibu menjadi terganggu sehingga bisa menyebabkan kecemasan. Kecemasan  apabila tidak ditangani dengan baik maka akan menimbulkan berbagai masalah serius, antara lain yaitu ASInya tidak bisa keluar lancar, merasa gelisah.  Penatalaksanaan yang dilakukan untuk mengurangi dampak dari kecemasan maka perlu dilakukan tindakan hypnobreastfeeding yang baik. Dimana tindakan ini cukup efektif untuk menurunkan kecemasan pada pasien postpartum blues. Tujuan studi kasus ini yaitu untuk menggambarkan penerapan teknik relaksasi hypnobreastfeeding terhadap postpartum blues. Metode yang digunakan dalam studi kasus ini adalah metode deskriptif dengan evaluasi tindakan hypnobreastfeeding. Hasil setelah dilakukan terapi hypnobreastfeeding  dengan frekuensi 3x dalam sehari dengan durasi 10 – 30 menit  selama 3 hari didapatkan penurunan kecemasan  pada ke dua responden yaitu masing-masing 6. Kesimpulannya hypnobreastfeeding efektif dalam membantu menurunkan Kecemasan ibu postpartum blues.

Kata kunci: Postpartum Blues, Kecemasan, Hypnobresfeeding


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Budiono, dkk. 2015. Konsep Dasar Keperawatan. Surakarta, Bumi Medika.

Pangribowo, S. 2018. Pusat Data dan Informasi Kesehatan RI, Surabaya, Airlangga Press.

Armini, N. W. 2017. Hypnobreastfeeding Awali Suksenya ASI Eklusif. https://www/Hypnobreastfeeding-day-2017/en( diakses pada tanggal 20 Oktober 2020 ).

Yunitasari, eva. dkk. 2020. Wellness And Healthy Magazine. 2(2) : 69-70.

Wayan, ni. A. 2016. Hypnobreastfeeding Awali Suksenya ASI Esklusif. Skala Husada Banjarmasin 2(13): 21-29.

Kirana, Y. 2015. Hubungan tingkat kecemasan post partum dengan kejadian post partum blues di rumah sakit dustira cimahi. III. Jurnal Kesehatan 2(2): 125- 134.

Aprilia Y. 2014. Hypnobreastfeeding, Solusi Cerdas Meningkatkan Produksi ASI. Denpasar.

Sari, A. P. 2019. Faktor Risiko Ibu Menyusui Dengan Produksi ASI Di Puskesmas 23 Ilir Kota Palembang Risk Factors Of Brefeesding Mothers With Breaast Milk Production At Public Health Center 23 Ilir In Palembang City. 2(14) : 32-37.

Pandu W. 2014. Pengetahuan Ibu Hamil Mengenai Faktor – faktor Yang Mempengerahui Produksi Air Susu Ibu di RSU dr. Sudarso Pontianak Tahun 2014.

Hawari, D P. 2013. Manajemen Stress Cemas dan Depresi. Jurnal Kesehatan Wiraraja Medika.

Reeder, M. 2011. Keperawatan Maternitas : Kesehatan Wanita, Bayi & Keluarga.EGC.Jakarta.

Yunitasari, eva. dkk. 2020. Wellness And Healthy Magazine. 2(2):303–307.

Rey, rayhan. dk. 2017. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Produksi ASI dengan Kecukupan ASI. J. Ilm. Mhs. Fak. keperawatan 2(2):1-27.

Wahyu, niken. hidayati. dkk. 2021. Hubungan Persepsi Kecukupan ASI dengan Perilaku Pemberian ASI Pada Bayi 0-6 bln di kecamatan Gayam Di Kabupaten Sumenep. keperawatan terpadu 2(3):68-75 .

World Health Organization (WHO). 2018. Panduan Kesehatan Kebidanan Amerika. https://who./publicaction/world_healt_stastistik_TO_2018 Pdf.

Iskandar, S.S. 2017. Post Partum Blues. www.Mitrakeluarga.Com. ( Diakses Tanggal 20 April 2017 ).

Wardhani, R., Dinastiti, V., & Fauziyah, N. 2021. Pendidikan Kesehatan Untuk Meningkatkan Asi Eksklusif. Journal of Community Engagement in Health, 4(1) : 149-154.

Pratiwi P. 2018. Pengaruh Hypnobreastfeeding Terhadap Produksi ASI. Jurnal Kesehatan Qamarul Huda Banjarmasin 6(2) : 49-56.

Rahmawati, A. 2018. Hypnobreastfeeding Untuk Meningkatkan Produksi Asi Pada ?bu Menyusui. Deli Serdang Poltekes Jakarta 3(3) : 20-24.

Kusmiyati Y, Wahyuningsih HP. 2015. Pengaruh Hypnobreastfeeding terhadap Kecemasan dan Waktu Pengeluaran ASI pada Ibu Post Partum, Yogyakarta.

Adnyana, l. 2012. Pengaruh pemberian jus daun katuk, jus daun ubi jalar, kefir terhadap profil hematologi mencit anemia yang diinduksi alumunium sulfat. Acta pharmeutica Indonesia X (2) : 45-59.

Astuti, I. 2013. Determinan pemberian ASI eksklusif pada ibu menyusui. Jurnal Health Quality. (4)1: 60-68.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.