TROMBOSITOPENIA PADA DENGUE HAEMORAGIC FEVER (DHF) DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SUNAN KALIJAGA DEMAK

F S Misbakh, I N Pramudaningsih

Abstract


Penelitian ini merupakan studi kasus yang bertujuan untuk mengetahui trombositopenia pada pasien Dengue Haemoragic Fever (DHF). Penelitian telah dilakukan dengan metode observasi yang dilaksanakan secara mendalam (in-depth observation) pada pasien DHF di RSUD Sunan Kalijaga Demak. Berdasarkan hasil obervasi dapat disimulkan bahwa trombositopenia diakibatkan oleh supresi sumsum tulang, sumsum tulang pada pasien DHF (Dengue Haemoragic Fever) sewaktu demam akut yaitu tahap hiposeluler pada hari ke 3 dan ke 4 demam dan perubahan patologis sistem megakariosit, eritroblast dan prekursor myeloid. Adanya infeksi virus langsung pada sel hematopoietik progenitor dan sel stromal

Full Text:

PDF

References


Handayani, wiwik., dan Andi Sulistyo

Haribowo. Buku Ajar Asuhan Keperawatan pada Klien dengan

Gangguan Sistem Hematologi. Jakarta: Salemba Medika. 2008; 129

WHO (World Health Organization). Dengue Haemoragic Fever and Dengue Shock Syndrome in the Context of the Integrated Management of Childehood Illness. 2010; 1-28.

Dinkes Kesehatan.2003. Survey Angka Kejadian Dengue Haemoragic Fiver pada Anak Di Jawa Tengah. Jakarta:

Http://www2.kompas.com/ver1/Keseha tan/0710/19/o32215.htm.last update. Diakses tanggal 27 Mei 2014

Surriadi & Haikun Rahmat. Asuhan Keperawatan Pada Anak. Edisi 1. PT Fajar Interpratama, Jakarta. 2012; 57

Asmadi. Teknik Prosedural

Keperawatan Konsep dan Aplikasi

Kebutuhan Dasar Klien. Jakarta:

Salemba Medika. 2008; 113.

Hidayat, A. Aziz Alimul. Pengantar Kebutuhan Dasar Manusia Aplikasi Konsep dan Proses Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika. 2012; 172.

Mansjoer Arif. Kapita Selekta Kedokteran, Edisi II, Penerbit Media Aesculapius. Jakarta: FKUI.2002: 419


Refbacks

  • There are currently no refbacks.