IMPLEMENTASI PERAWATAN PALIATIF BERBASIS TEKNOLOGI DIGITAL : LITERATURE REVIEW

Putri Karisma, Gardha Rias Arsy

Abstract


ABSTRAK

 

Latar belakang : Perawatan paliatif dilakukan secara berkelanjutan hingga akhir hidup pasien. Berdasarkan hal tersebut maka pemanfaatan kemajuan teknologi sangat dibutuhkan dalam pemberian pelayanan kesehatan, terutama dalam pelayanan paliatif. Perawatan paliatif merupakan pemberian perawatan baik secara fisik, mental, psikososial, maupun spiritual pada pasien terminal atau kanker dengan stadium lanjut. Pemberian perawatan paliatif akan memberikan tingkat keberlangsungan hidup pasien secara keseluruhan, meningkatkan kepuasan dan kualitas hidup, serta pemenuhan perawatan onkologi yang sesuai standar. Peningkatan pasien dengan penyakit paliatif seperti kanker, DM, Gagal Ginjal Kronis, dan lainnya yang terus meningkat maka diperlukan inovasi dalam perawatan paliatif berkualitas tinggi untuk memenuhi kebutuhan pasien, seperti penerapan perawatan paliatif berbasis IT teknologi memiliki aplikasi telemedicine, khususnya bagi pasien kanker. Pemanfaatan teleonkologi dapat meningkatkan ketersediaan dan kualitas layanan bagi pasien kanker. Banyak model keperawatan yang sudah menggunakan model telehealth. Telehealth sebagai salah satu bentuk aplikasi informasi berbasis teknologi diartikan sebagai penggunaan informasi medis yang dapat digunakan untuk meningkatkan kesehatan melalui komunikasi elektronik. Tujuan : Mengetahui aspek keperawatan paliatif komunitas yang berhubungan dengan pelayanan paliatif berbasis teknologi diera teknologi digital yang meningkat dengan pesat. Metode : Menganalisis artikel dan dilakukan penelusuran melalui google scooler, Journals SINTA, PubMed, Semantic Scholar dengan menggunakan kata kunci “Perawatan paliatif berbasis digital”. Hasil : Pada penelitian ke 20 artikel, 10 artikel nasional dan 10 artikel internaisonal di atas menunjukan berapa  Kesimpulan : Telemedisin, mobile health, focus grup discustion (FGD) , aplikasi DM Health Assistant, aplikasi DM Health Assistant, aplikasi VISCA, aplikasi pikkapa, platform MyPal-CHILD merupakan perkembangan teknologi perawatan pada pasien paliatif berbasis digital.

 

Kata Kunci: Perawatan Paliatif Berbasis Digital


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Alviana, F., Rahayu, C. D., Endaryati, Ariani, A. D., Atmini, S., & Karim, Y. (2023). Upaya Peningkatan Qol Pada Pasien Paliatif Dengan Penerapan Aplikasi Visca. Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal e-ISSN 2549-8134; p-ISSN 2089-0834, 13(Januari), 75–82.

Antika, R., Adhisty, K., & Latifin, K. (2023). Paker Digital Application in Making Palliative Nursing Care. Jurnal Berita Ilmu Keperawatan, 16(1), 1–10. https://doi.org/10.23917/bik.v16i1.795

Arsy, G. R., Purwandari, N. P., & ... (2023). Aspek Kualitas Hidup Dan Spiritual Orang Dengan Hiv/Aids (Odha) Yang Menjalani Perawatan Paliatif: Literature Review. Jurnal Profesi …, 10(2), 161–172. https://jprokep.jurnal.centamaku.ac.id/index.php/jpk/article/view/165

Bagaragaza, E., Colombet, I., Perineau, M., Aegerter, P., & Guirimand, F. (2023). Assessing the implementation and effectiveness of early integrated palliative care in long-term care facilities in France: an interventional mixed-methods study protocol. BMC Palliative Care, 22(1), 1–11. https://doi.org/10.1186/s12904-023-01157-w

Dasat M, Khasanah U, Mulyono S, & Marita Z. (2022). Metode Telenursing. Metode Telenursing Keluarga Untuk Meningkatkan Perawatan Paliatif Pasien Kanker Stadium Lanjut Di Masa Pandemi Covid-19, 4(1), 106–116.

Gill, R. K., Droney, J., Owen, G., Riley, J., & Stephenson, L. (2024). Digital advance care planning with severe mental illness: a retrospective observational cohort analysis of the use of an electronic palliative care coordination system. BMC Palliative Care, 23(1), 1–9. https://doi.org/10.1186/s12904-024-01381-y

Hendra, G. A., Rollando, R., & Swastika, W. (2023). Pemberdayaan Relawan Paliatif dalam Peningkatan Pengetahuan Terapi Primer dan Terapi Alternatif Penyakit Kanker Payudara dengan Aplikasi Pikkapa Berbasis Android. I-Com: Indonesian Community Journal, 3(4), 1921–1930. https://doi.org/10.33379/icom.v3i4.3455

Ho, Y. X., Morse, R. S., Lambden, K., Mushi, B. P., Ngoma, M., Mahuna, H., Ngoma, T., & Miesfeldt, S. (2022). How a Digital Case Management Platform Affects Community-Based Palliative Care of Sub-Saharan African Cancer Patients: Clinician-Users’ Perspectives. Applied Clinical Informatics, 13(5), 1092–1099. https://doi.org/10.1055/s-0042-1758223

Hoffmann, S., Schraut, R., Kröll, T., Scholz, W., Belova, T., Erhardt, J., Gollmer, D., Mauck, C., Zacharioudakis, G., Meyerheim, M., Bonotis, P., Kakalou, C., Chatzimina, M., Karamanidou, C., Sander, A., Didi, J., Graf, N., & Natsiavas, P. (2021). AquaScouts: ePROs Implemented as a Serious Game for Children With Cancer to Support Palliative Care. Frontiers in Digital Health, 3(December), 1–10. https://doi.org/10.3389/fdgth.2021.730948

Hutagaol, R., Sari, K. M., & Fratama, F. F. (2023). Manfaat Penggunaan Mobile Health sebagai Strategi Intervensi Mengurangi Efek Samping Kemoterapi pada Pasien Kanker. Journal of Telenursing (JOTING), 5(2), 3111–3119. https://doi.org/10.31539/joting.v5i2.6643

Internasional, J., Salako, O., Adaorah, T., Miesfeldt, S., Wang, Y., Serigala, J. R., & Den, C. Van. (2023). Pemantauan Gejala Jarak Jauh untuk Meningkatkan Pengiriman Perawatan Kanker Paliatif di Lingkungan dengan Sumber Daya Rendah : Muncul Pendekatan dari Afrika.

Kamran, R., & Dal Cin, A. (2020). Designing a Mission statement Mobile app for palliative care: An innovation project utilizing design-thinking methodology. BMC Palliative Care, 19(1), 4–9. https://doi.org/10.1186/s12904-020-00659-1

Levia Ds., D. (2020). Engembangan Alat Ukur Kebutuhan Nutrisi Pada Pasien Diabetes Mellitus Berbasis Android Developing an Android-Based Measurement Tool of Nutritional Needs in Diabetes Mellitus Patients. 7.

Maringka, P. C., Wiyono, W. I., & Antasionasti, I. (2020). Penilaian Kualitas Hidup Pada Pasien Kanker di Ruangan Irina Delima RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Jurnal Biomedik:JBM, 12(2), 139. https://doi.org/10.35790/jbm.12.2.2020.29286

Mbunge, E., Batani, J., Gaobotse, G., & Muchemwa, B. (2022). Virtual healthcare services and digital health technologies deployed during coronavirus disease 2019 (COVID-19) pandemic in South Africa: a systematic review. Global Health Journal, 6(2), 102–113. https://doi.org/10.1016/j.glohj.2022.03.001

Mills, J., Fox, J., Damarell, R., Tieman, J., & Yates, P. (2021). Palliative care providers’ use of digital health and perspectives on technological innovation: a national study. BMC Palliative Care, 20(1), 1–10. https://doi.org/10.1186/s12904-021-00822-2

Nomor, V., Dalam, I., & Keperawatan, P. (2023). Jurnal Inovasi Kesehatan Adaptif. 5, 19–24.

Noviyanti, A., Santoso, B., Sumarni, S., Santjaka, A., & Widyawati, M. N. (2023). Model Edukasi Sadari Berbasis IT sebagai Upaya Peningkatan Pengetahuan Deteksi Dini Kanker Payudara pada Wanita Usia Subur. Journal of Telenursing (JOTING), 5(2), 4057–4062. https://doi.org/10.31539/joting.v5i2.7691

Oliver, J. (2013). Penerapan Home Telemedicine untuk Perawatan Paliatif pada Anak (Mediatric Palliative Care). Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Salako, O., Enyi, A., Miesfeldt, S., Kabukye, J. K., Ngoma, M., Namisango, E., LeBaron, V., Sisimayi, C., Ebenso, B., Lorenz, K. A., Wang, Y., Ryan Wolf, J., van den Hurk, C., & Allsop, M. (2023). Remote Symptom Monitoring to Enhance the Delivery of Palliative Cancer Care in Low-Resource Settings: Emerging Approaches from Africa. International Journal of Environmental Research and Public Health, 20(24). https://doi.org/10.3390/ijerph20247190

Sugiyanto, E. P., & Mulyono. (2022). Upaya Peningkatan Kemampuan Keluarga Dalam Perawatan Pasien Paliatif Dengan Pemanfaatan Teknologi Melalui Focus Grup Discussion (FGD) di Yayasan IZI Semarang. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) - Aphelion, 4(Desember), 603–608.

Susanti, I., Khasanah, I. N., & Triyanto, A. (2023). Implementasi Telehealth dalam Meningkatkan Perawatan Paliatif pada Pasien Kanker di Era 4.0: Scoping Review. Jurnal Keperawatan Klinis Dan Komunitas (Clinical and Community Nursing Journal), 7(1), 40. https://doi.org/10.22146/jkkk.80140

Tarnoto, K. W., & Sari, F. N. (2022). Seminar Nasional Keperawatan “Lansia Sehat dan Berdaya di Masa Pandemi Covid-19” Tahun 2022 Teknik RAPY Untuk Lansia dengan Risiko Demensia. 13–22.

Weck, C. E., Lex, K. M., & Lorenzl, S. (2019). Telemedicine in palliative care: Implementation of new technologies to overcome structural challenges in the care of neurological patients. Frontiers in Neurology, 10(MAY), 1–5. https://doi.org/10.3389/fneur.2019.00510

Wicki, S., Clark, I. C., Amann, M., Christ, S. M., Schettle, M., Hertler, C., Theile, G., & Blum, D. (2024). Acceptance of Digital Health Technologies in Palliative Care Patients. Palliative Medicine Reports, 5(1), 34–42. https://doi.org/10.1089/pmr.2023.0062


Refbacks

  • There are currently no refbacks.