GAMBARAN TINGKAT STRES PADA SANTRI BARU DI PONDOK PESANTREN ROUDLOTUSYSYUBBAN DESA TAWANGREJO WINONG PATI

Siti Roihanah, Gardha Rias Arsy

Abstract


ABSTRAK

Kewajiban santri untuk tinggal di pondok pesantren memaksa santri untuk menjalani gaya hidup yang berbeda dengan di rumah, beban santri tidaklah ringan, kegiatan santri di pondok pesantren sangat padat dan telah disesuaikan dengan peraturan yang ada dari bangun tidur hingga tidur kembali. Kehidupan yang beragam ini membuat para santri harus bisa meyesuaikan diri dengan kondisi lingkungan yang ada di pondok pesantren. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran tingkat stres pada santri baru dengan menggunkaan teknik pengambilan sampel yaitu total sampling dengan jumlah 40 responden menggunakan kuesioner. Hasil penelitian yang telah dilakukan pada 40 responden menunjukkan bahwa mayoritas santri baru mengalami gangguan stres dengan kategori berat yaitu sebesar 11 (27,5%) responden, kategori sedang yaitu sebanyak 8 (20,0%) responden dan dalam kategori tingkat stres sangat berat sebanyak 6 (15,0%) responden. Sehingga dari sini dapat disimpulkan bahwa tingkat sres santri baru di pondok pesantren Roudlotusysyubban adalah dalam tingkat berat yaitu sebesar 11 (27,5%) responden.

 

Kata Kunci: Stres, Santri Baru, Pondok Pesantren.

 


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Ali, M. (2012). Psikologi remaja perkembangan peserta didik. PT. Bumi Aksara.

Budiman, R. A. (2013). Kapita Selekta Kuesioner. Salemba Medika.

Desmita. (2012). Psikologi Perkembangan Peseerta didik. PT. Remaja Rosdakarya.

Dwi Ananda, S. S., & Apsari, N. C. (2020). Mengatasi Stress Pada Remaja Saat Pandemi Covid-19 Dengan Teknik Self Talk. Prosiding Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(2), 248. https://doi.org/10.24198/jppm.v7i2.29050

Ghofiniyah, E., & Setiowati, E. A. (2017). Hubungan Antara Kematangan Emosi Dan Keterampilan Sosial Dengan Penyesuaian Diri Pada Santri Pondok Pesantren Daar Al Furqon Kudus. Proyeksi, 12(1), 1–16.

Mentari, D. O. (2018). Hubungan Stres Akademik Dengan Indeks Prestasi Mahasiswa Tahun Pertama Di Fakultas Keperawatan Universitas Jember.

Pratama, Y. W., Hasymi, Y., & Nurlaili. (2021). Gambaran Tingkat Stres Remaja pada Masa Pandemi COVID-19 di SMKN 3 Kota Bengkulu. Seminar Nasional Kesehatan Abdurrab Dan Seminar Hasil Penelitian.

Pritaningrum, M., & Wiwin, H. (2013). Penyesuaian diri remaja yang tinggal di Pondok Pesantren Modern Nurul Izzah Gresik pada tahun pertama. Jurnal Psikologi Kepribadian Dan Sosial, 2(3), 134–142. https://eur-lex.europa.eu/legal-content/PT/TXT/PDF/?uri=CELEX:32016R0679&from=PT%0Ahttp://eur-lex.europa.eu/LexUriServ/LexUriServ.do?uri=CELEX:52012PC0011:pt:NOT

Robin. (2015). Perilaku dalam organisasi. Salemba Empat.

Saputri, A. R. (2017). Hubungan Tingkat Stress, Kecemasan dan Depresi dengan Tingkat Prestasi Akademik pada Santri Aliyah. 98.

Slavin, R. E. (2011). Cooperative Learning Teori, Riset dan Praktik. Nusa Media.

Sugiyanti, D. A., Suhariyanti, E., Priyanto, S., Ilmu, F., Universitas, K., Magelang, M., Ilmu, F., Universitas, K., Magelang, M., Ilmu, F., Universitas, K., & Magelang, M. (2017). Pengaruh Guided Imagery Dalam Menurunkan Stress Siswa Menghadapi Proses Boarding Scholl Di SMK Kesdam IV Kota Magelang. Journal of Holistic Nursing, 4(2), 50–58.

Syafe’i, I. (2017). PONDOK PESANTREN: Lembaga Pendidikan Pembentukan Karakter. Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam, 8(1), 61. https://doi.org/10.24042/atjpi.v8i1.2097


Refbacks

  • There are currently no refbacks.